Contoh Spesifikasi Teknis Pekerjaan Besi
a.
lingkup
pekerjaan ini meliputi penyediaan bahan, pembuatan dan pemasangan serta
finishing. Adapun type dan penempatan penempatannya satu dengan yang lainnya
sesuai dengan yang tertera pada gambar.
b.
Bahan
yang digunakan:
- Pagar Minimalis beserta besi hollow
20 x 20 dan 40 x 20 denga ketebalan T= 2 cm, corak dan bentuk terdapat pda
gambar.
-
Tiang
beton diberi relief
-
Tiang
Beton diberi topi-topi
c.
Pemasangan
Pintu Gambar :
-
Pemasangan
reel pintu pagar menggunakan waterpass. Bahan bahan yang dipergunakan adalah
produksi dalam negeri dan harus mempunyai ukuran yang sama.
-
Apabila
ada ukuran ukuran yang ada dipasaran tidak sesuai dengan yang dibutuhkan, maka
pelaksana wajib memotongnya dengan gergaji
- Sebelum kontraktor menyediakan stock untuk dipasang,
sebaiknya contoh bahan diperlihatkan kepada pengawas untuk mendapatkan
persetujuannya.
Contoh spektek ini biasa digunakan dalam proyek konstruksi pemerintah.
0 Response to "Contoh Spesifikasi Teknis Pekerjaan Besi"
Post a Comment